"SELAMAT DATANG DI BLOG EKOGEO"(Pendidikan, Geografi dan Lingkungan)

Jumat, 02 Oktober 2009

PROFIL PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT


28. PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
(UU NO. 46 TAHUN 1999)
Berdiri
:  14 Agustus 1958
Ibukota
: Mataram
Luas Wilayah
: 19.708,79  Km2
Letak Astronomis
: 8o30'LS - 9o LS dan 115oBT - 119o BT
Terdiri dari
: 7 Kabupaten, 2 Kota, 100 Kecamatan dan 711 Desa
Jumlah Penduduk
: 4.161.431  jiwa
Identitas daerah
: Flora : Bajan Kelincung
: Fauna : Rusa Timur
Komoditas Utama
: Bawang, Kelapa, Kopi, Sapi
Bahan Galian
:  Perak
Industri
: Tenun
Pembagian Wilayah Kabupaten dan Kota
No
Nama Kabupaten/Kota
Ibukota
Luas Wilayah
Jumlah Penduduk
Jumlah
Jumlah
(Km2)
Sensus 2005
Kecamatan
Desa
1
Lombok Barat
Mataram
1.672,81
736.66
15
120
2
Lombok Tengah
Praya
1.250,03
810.099
12
112
3
Lombok Timur
Selong
2.142,78
1.042.765
20
105
4
Sumbawa
Sumbawa Besar
6.643,68
381.443
20
135
5
Dompu
Dompu
2.391,54
200.401
8
52
6
Bima
Raba-Bima
3.475,38
426.034
14
150
7
Sumbawa Barat
Taliwang
1.849,02
92.116
5
37
8
Kota Mataram
Mataram
61,30
350.689
3
 -
9
Kota Bima
Bima
222,25
121.224
3
 -
Ragam Budaya
Bahasa Daerah
: Sasak, Bali, Sumbawa, Bima
Lagu Daerah
: Iprimura rame-rame, Tutu Kode
Alat Musik
: Serunai, Keloko
Tarian
: Tari BatuNganga, Mpaa Lengo
Makanan Khas
: Ebatan
Senjata Tradisonal
: Sampari, Sondi, Keris
Suku
: Sasak, Bali, Sumbawa, Bima
Rumah adat
: Istana Sultan Sumbawa
Lapangan Udara
: Selaparang
Pelabuhan Laut
: Mataram
Universitas
: Universitas Mataram
Cerita Rakyat
: Tidak tahu diri
Agama
: 96% Islam, sisanya Kristen, Hindu dan Budha
Pahlawan
: -
Taman  Nasional 
: TN.Gunung Rinjani
Fauna dilindungi
:  -
Gunung Tertinggi
: G. Rinjani (3.726 m)
Sungai Terpanjang
:  Brang Beh
Danau Terluas
:  Danau Segara Anak
Pulau Terbesar
:  P. Sumbawa
Kabupaten Terluas
:  Sumbawa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mohon maaf, Blog Ini dibuat dengan konten berbagai sumber untuk menumbuhkan cinta lingkungan pada generasi muda Indonesia baik flora, fauna maupun alamnya dan sama sekali tidak bertujuan komersial.

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.